Senin, 23 Maret 2015

Skema Regulator Power Suplai 1,5-35 Volt

Jika anda ingin membuat adaptor kecil-kecilan untuk peralatan anda yang membutuhkan tegangan kecil, misalnya untuk menghidupkan mayat walkman atau radio saku anda di kuburan di rumah, silakan beli ic LM317 di toko. Beli juga beberapa komponen pendukungnya.



Daftar komponen:
IC = LM317

P1 = 4,7KΩ

R = 120Ω

C1 = 100nF/63V
C2 = 1uF/35V
C3 = 10uF/35V
C4 = 2200uF/35V

D1-D4 = 1N4007


Sumber skema dari skemarangkaian.com

Untuk tegangan masukannya, maksimal28VAC atau 40Vdc.
Dan untuk mengubah tegangan keluarannya , silakan putar Potensionya (P1).
Untuk mengetahui besar tegangan keluaran dari rangkaian regulator ini , silakan gunakan VOLTMETER DC
Dan untuk orang Waihaong, salam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar